Wisuda Universitas Islam Kebangsaan Indonesia ( UNIKI ) dihadiri Wakil Menteri Agama

Bireuen – detikperistiwa.co.id

Universitas Islam Kebangsaan Indonesia menggelar wisuda Sarjana di Komplek Gedung UNIKI di Blang Blahdeh Bireuen, Sabtu, 13/1/2024

Para Sarjana yang di wisuda sejumlah 478 orang yaitu, Sarjana sejumlah 392 orang dan program Magister sejumlah 86 orang

Acara Wisuda yang dihadiri oleh wakil Menteri Agama RI H.Saiful Rahmat Dasuki SP .M.Si menjadi istimewa dengan kehadiran Menteri Agama

Dalam sambutannya Menteri Agama menyampaikan kepada para Mahasiswa yang telah diwisuda agar memanfaatkan ilmu pengetahuan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara terutama dengan ilmu yang telah didapatkan selama berkuliah di Universitas Kebangsaan Indonesia

Dalam menghadapi pemilu 2024 perlu kiranya menciptakan persatuan dan kesatuan sesama bangsa

Wakil menteri Agama juga menyampaikan bahwa kita dapat beruntung hidup damai dapat mengikuti wisuda sedangkan saudara kita di Palestina hidup dalam kesengsaraan akibat dilanda perang

Mengakhiri sambutannya menyampaikan bahwa Menteri Agama telah mendukung dibukanya jurusan Ekonomi Syariah

Drs.Amirududdin SE.M Si Ketua Pembina Yayasan Ununiversitad Kebangsaan pada Rapat Senat terbuka memperoleh bea.siswa dari Bidik misi maupun dari KIP kuliah sebanyak 1.040 mendapat beasiswa

Acara Wisuda juga menampilkan paduan suara dari Mahasiswa UNIKI dibawah asuhan ibu Ketua Yayasan UNIKI hj.Nuryani Rachman MM

( War.N )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

https://detikperistiwa.co.id/wp-content/uploads/2024/03/IMG-20240311-WA0045.jpg